KEGIATAN 3 HARI BELAJAR MERDEKA DI LUAR KELAS DI SD NEGERI 008 CAMBA - CAMBA

0

Kegiatan belajar di luar kelas atau outdoor learning adalah Metode pembelajaran yang dilakukan di luar sekolah atau kelas, dengan memanfaatkan lingkungan sebagai sumber belajar. Kegiatan ini bertujuan untuk melibatkan pengalaman langsung peserta didik.

Beberapa manfaat kegiatan belajar di luar kelas, antara lain :
  • Meningkatkan kepercayaan diri
  • Meningkatkan pengetahuan diri
  • Lebih mampu bekerja dalam tim
  • Menjadi lebih terbuka dan peduli
  • Mendorong siswa untuk berpikir lebih kritis dan kreatif
  • Menumbuhkan keterampilan problem - solving
















































Dokumentasi Kegiatan : Irwam,Amd.Kom

Posting Komentar

0 Komentar

Please Select Embedded Mode To show the Comment System.*

#buttons=(Accept !) #days=(20)

Our website uses cookies to enhance your experience. Learn More
Accept !
To Top